Pengembang properti PT Prioritas Land Indonesia ( PLI ) menilai bahwa pasar properti pada tahun politik 2014, khususnya menjelang pemilihan
presiden terjadi penurunan permintaan properti. Namun, PLI mengaku
optimistis penjualan properti K2 Park di kawasan Serpong, Banten masih
banyak diminati calon konsumen.
Optimisme itu, kata Presiden Direktur PT Prioritas Land Indonesia ( PLI ) Marcellus Chandra, merujuk pada pelaksanaan pemilihan legislatif ( pileg ) baru - baru ini. Saat itu, pasar properti ada peningkatan permintaan pasca pemilihan legislatif. Penurunan permintaan diprediksi terjadi beberapa minggu menjelang pemilihan umum presiden ( pilpres ) yang berlangsung pada 9 Juli 2014.
“ Pemulihan akan kembali terjadi pasca pilpres dan itu akan terus berlangsung hingga kabinet baru mulai berjalan. Diharapkan kondisi bisa kembali seperti sediakala pada pertengahan tahun depan, ” kata Marcell, di Jakarta, Senin (19/5/2014).
Menurut dia, tanda adanya pemulihan properti dapat terlihat dari penjualan apartemen K2 Park setelah satu bulan setelah Pileg 9 April 2014. Sebulan menjelang pileg, katanya, PT PLI mampu menjual sekitar 600 unit dalam waktu dua pekan, sementara sepekan setelah pemilihan legislatif, PLI hanya mampu menjual sekitar 100 unit. Namun, katanya, saat ini penjualan bisa mencapai sekitar 200 unit dalam waktu sekitar dua pekan.
Optimisme itu, kata Presiden Direktur PT Prioritas Land Indonesia ( PLI ) Marcellus Chandra, merujuk pada pelaksanaan pemilihan legislatif ( pileg ) baru - baru ini. Saat itu, pasar properti ada peningkatan permintaan pasca pemilihan legislatif. Penurunan permintaan diprediksi terjadi beberapa minggu menjelang pemilihan umum presiden ( pilpres ) yang berlangsung pada 9 Juli 2014.
“ Pemulihan akan kembali terjadi pasca pilpres dan itu akan terus berlangsung hingga kabinet baru mulai berjalan. Diharapkan kondisi bisa kembali seperti sediakala pada pertengahan tahun depan, ” kata Marcell, di Jakarta, Senin (19/5/2014).
Menurut dia, tanda adanya pemulihan properti dapat terlihat dari penjualan apartemen K2 Park setelah satu bulan setelah Pileg 9 April 2014. Sebulan menjelang pileg, katanya, PT PLI mampu menjual sekitar 600 unit dalam waktu dua pekan, sementara sepekan setelah pemilihan legislatif, PLI hanya mampu menjual sekitar 100 unit. Namun, katanya, saat ini penjualan bisa mencapai sekitar 200 unit dalam waktu sekitar dua pekan.
Penulis : Ryan Feriandri ~ Sebuah Webblog yang menyediakan berbagai macam Informasi dan Iklan
Artikel / Iklan Menjelang Pilpres Pasar Properti Melamban ini dipublish oleh Ryan Feriandri pada hari . Semoga Artikel / Iklan ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.Bila Berminat silahkan Hubungi Nomor yang tertera di Artikel / Iklan tersebut.sudah ada 0 Komentar: di postingan Menjelang Pilpres Pasar Properti Melamban
0 KOMENTAR:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.